Halaman

Ketahui Driver Komputer Anda dg Everestultimate550

Terkadang, kita direpotkan dengan instalasi driver setelah meng-install windows. Karena tidak semua driver, entah itu souncard, motherboard atau vga bisa terinstal secara otomatis. Bagi yang mempunyai semua driver tersebut tidak masalah. Namun bagaimana jika tidak ada?

Ada dua pilihan untuk mengetahui jenis driver pada computer yang kita install. Kita bisa menggunakan cara manual (bongkar casing CPU) ataupun dengan software.

Kali ini saya akan membahas cara mengetahui driver komputer dengan menggunakan software yang bernama Everest Ultimate 550.

  • Pertama kita ekstrak dulu Everest Ultimate 550 pada desktop. Pilih bahasa yang digunakan. Biarkan secara defaut dalam bahasa Inggris, kemudian klik OK (gambar 1)

Gambar 1

  • Klik next (gambar 2)

Gambar 2

  • Pilih “I accept the agreement” (gambar 3)

Gambar 3

  • Tentukan tempat instalasi program. Untuk memilih tempat instalasi, klik pda Browse. Namun biarkan pada defaultnya, langsung klik next (gambar 4)

Gambar 4

  • Tunggu hingga proses instalasi selesai (gambar 5)

Gambar 5

  • Proses instalasi telah selesai (gambar 6)

Gambar 6

  • Untuk tampilan awal biasanya akan muncul gambar seperti di bawah (gambar 6)

(maaf saya belum bisa menemukan versi full carck nya)

Gambar 6

  • Sekarang kita bisa mencari driver yang perlu di instal pada komputer kita (gambar 7)

Gambar 7

Catatan :

Tidak semua jenis driver bisa terbaca lewat software ini. Tergantung jenis motherboardnya. Cara yang lebih baik adalah dengan cara manual.

Untuk lebih jelasnya mengetahui driver dari komputer lewat cara manual akan saya bahas lain kali ^_^

semoga sukses ya!!

download sotware Everest Ultimate

download tutorial format Doc

support pada :

Microsoft Windows 95, 98, Me, NT 4.0 SP6, 2000, XP, 2003, Vista, 2008 dan Windows 7.

Dengan minimal processor 486

Memori minimal 32 MB RAM.

Bagikan

Jangan lewatkan

Ketahui Driver Komputer Anda dg Everestultimate550
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

22 comments

Tulis comments
avatar
osi
7 Juli 2010 pukul 15.24

infonya menarik sekali....izin sdot dulu ya ~__*

oh y ...thz dah mampir...sobat ingin request mp3 apa, semoga saja saya bisa bantu ~__~

Reply
avatar
7 Juli 2010 pukul 19.43

emang lebih enak kalo pakai everest ini sob gak perlu lihat2 di chips nya lagiii *mata udeh rabun* wkwkwk ane pakai yg portabke nya sob
thans infonya

Reply
avatar
7 Juli 2010 pukul 20.55

OOT kang........
waaaaaaaaaah, sampeyan dari madura ya???
kok namanya Cak Owob??
hayooooo...... ajarin bahasa Madura taiye..... >.<

Reply
avatar
7 Juli 2010 pukul 21.14

@ osi : apanya yang disedot??? ^_^ mp3 lagu waljinah ada gak?
@ Perawatan & service AC : biar rabun tapi sehat wal afiat lebih afdol khan pak? ^_^
@ ismi : madura? he he he jawa tulen atuh kang ^_^
@ all : terima kasih buat mampir dan komentarnya yaaa...

Reply
avatar
7 Juli 2010 pukul 22.19

benar sekali mas...terkadang ada orang yang suru instal tapi drivernya gak ada..jadi kita kewalahan gitu untuk mengetahui driver apa yang cocok??? mkasih ya mas atas info...aku mau download dulu

Reply
avatar
7 Juli 2010 pukul 23.30

makasih dah kasih link downloadnya, softwere seperti ini memang diperlukan karna dengan mengetahui driver oada PC kita tentu akan mempermudah kita. thank

Reply
avatar
7 Juli 2010 pukul 23.34

terima kasih atas informasi dan fasiLitasinya, mohon ijin untuk menyimpannya.

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 01.11

pak liek sudah sering memdengar tentang software everet, tapi belom ngerti penggunaannya untuk apa ...
dengan penjelasan diatas sekarang pak liek mengerti kegunaannya ...

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 08.31

pengn langsung praktek tapi komputernya takut tambah rusak,, hehee.. elok kan gaptek, tapi, mkashy buat tutorialnya..

:D

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 08.31

Daripada cara manual, lebih praktis pake software ini...terima kasih ya :)

Terima kasih juga komentarnya...

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 08.34

makasih yaw untuk tutorialnya
next time aku jajal ahhh
:D

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 08.36

thanks yaw
jadi lebih banyak pengetahuan nuy
hehhe makasih
aku coba praktikin ya

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 08.36

ilmu yamg sangat membantu sekali niih, cuma sayang yaa saya kalo yang beginian ga begitu ngerti, tapi ga apa yaa kalo saya minta izin tuk di save nanti biar dipelajari lagi lebih lanjut.
trims atas ilmunya, sukses selalu n tetap semangat

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 08.52

met pagii,,,
umy mampir ya,,,

mksh banget ni tutornya
good post dech

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 09.15

salam sobat
trims ilmunya mas,
kini saya tahu cara mengetahui driver komputer dengan everestultimate 550.
bisa dicoba nanti.

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 09.17

bener banget, everest lumayan mbantu buat nyari driver.. thanks infonya cak

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 10.34

Sampai saat ini tidak ada masalah dengan driver...

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 14.33

peryogi pisaaan info ginih ... tararengkyu ^_^

Reply
avatar
8 Juli 2010 pukul 14.39

mo coba2 ... urusan ginih masih newbie he he he

Reply
avatar
Anonim
14 Mei 2011 pukul 00.56

duh gan.......
trims bnyk bwt info n smua point yg da diulas
moga makin sukses n makin kaya akan info n point sharing'a
:)

Reply
avatar
31 Mei 2011 pukul 06.53

mantabn infonya neh gan..thanks y

Reply
avatar
31 Mei 2011 pukul 06.59

Salam kenal mas … saya pendatang baru, Saya menyukai tampilan Blog Mas dengan materi yang dibahas di dalamnya. Saya akan kunjungi beberapa waktu lagi untuk melihat informasi baru dari Mas untuk tambah pengetahuan…Salam sukses
Alat Cek Gula darah

Harga alat bantu dengar

Alat Bantu Dengar
-Percetakan Company Profile

Harga Alat Bantu Dengar

Reply

jangan lupa tinggalkan komentarnya ya. kritik dan saran di tunggu. terima kasih atas kunjungannya..