Cara merubah format video Dengan MediaCoder

wibowo susilo
4

Bagi teman yang menyukai mengambil gambar video dengan menggunakan kamera digital ataupun HP, dan menginginkannya untuk di simpan di komputer untuk diputar suatu hari nanti, mungkin agak kesulitan dalam memutar film tersebut di Windows Media Player. Karena kebanyakan hasil dari film kamera digital maupun HP berformat 3gp dan mp4. Untuk memutar film tersebut, biasanya bisa dilakukan dengan player khusus misal 3gp player, Klite/Windows Media Classic, FLV Player dll. Bagaimana jika tidak memiliki player tersebut? Kita bisa merubah format video dengan menggunakan software yang bernama MediaCoder yang support pada format video mp4, matroska, 3gp, mpeg, flash video, DV format, Real Media dll.

selain itu untuk merubah format video menjadi wmv, kita bisa menggunakan software lain yaitu Format Factory.


  1. Hal pertama yang kita lakukan adalah meng-installnya. Setelah proses instalasi selesai, akan tampak tampilan dibawah ini (gambar 1)

(+) klik untuk memperbesar gambar

Gambar 1


  1. Jika muncul tampilan koneksi internet, tekan Esc atau klik tanda x pada pojok kanan atas. Sekarang kita akan mulai melakukan convert pada hasil video kita. Pertama, kita pilih Add File (untuk memilih satu file) tapi jika file videonya berada dalam satu folder, kita bisa memilih Add Folder (gambar 2a)

(+) klik untuk memperbesar gambar

Gambar 2a


kita cari dulu file videonya ditempat file tersebut disimpan. Dalam hal ini, saya menyimpannya file videonya di flashdisk (gambar 2b)



(+) klik untuk memperbesar gambar

Gambar 2b


  1. Selesai memilih file video, kita sekarang akan memilih format video yang akan di convert. Untuk tutorial ini, saya memilih dari video berformat mov menjadi format avi (gambar 3)


(+) klik untuk memperbesar gambar

Gambar 3


  1. Setelah memilih jenis format video yang di inginkan, sekarang kita atur tempat penyimpanan hasil convert video tersebut (gambar 4)


(+) klik untuk memperbesar gambar

Gambar 4


  1. Jika masih ragu apakah file videonya benar atau tidak sebelum di convert, kita bisa mengeceknya dulu pada tombol Play dan tampilannya seperti di bawah ini (gambar 5)


(+) klik untuk memperbesar gambar

Gambar 5


  1. Sekarang kita bisa men-format video tersebut dengan menekan tombol Transcode atau Start. (gambar 6)


(+) klik untuk memperbesar gambar

Gambar 6


Nah.. mudah bukan ^_^ selamat mengkoleksi video lagi yaa...


Download Cara merubah format video (pdf)

Download Software MediaCoder


tag :
Cara merubah format video,merubah format flv menjadi 3gp,merubah video ke mp3,mp4 ke 3gp,convert video,converter 3gp,video yutube,software video editing,merubah 3gp menjadi avi,convert mpeg,vcd converter



silahkan baca juga :

  1. Cara mengetahui driver komputer dengan Everestultimate550
  2. Merubah File PDF ke Word
  3. Membuat Flowcart secara mudah
  4. WinAudit – System Hardware Information Tool
  5. Pengompres data


Tags

Posting Komentar

4Komentar

jangan lupa tinggalkan komentarnya ya. kritik dan saran di tunggu. terima kasih atas kunjungannya..

  1. Ijin download software dan caranya sekalian.
    Makasih infonya... semoga bermanfaat

    BalasHapus
  2. @kelirireng :
    ijin udah diberikan, silahkan take off. tapi hati-hati, lalu lintas sedang padat hari ini ^_^

    BalasHapus
Posting Komentar

Artikel lainnya